Detail Cantuman

PENGARUH INFORMASI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM TERHADAP MINAT DONOR DARAH SUKARELA DI UDD PMI KOTA SURAKARTA

PENGARUH INFORMASI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM TERHADAP MINAT DONOR DARAH SUKARELA DI UDD PMI KOTA SURAKARTA


Abstrak
Latar belakang: Media sosial sudah menjadi fenomena ketergantungan masyarakat khususnya bagi para kaum remaja. Selain itu, terdapat juga aplikasi instagram penggguna saat ini sudah sangat banyak sekali dan sangat mudah untuk diakses oleh masayarkat.
Tujuan: Untuk mengetahui pengaruh informasi donor darah melalui media sosial instagram terhadap minat donor darah sukarela di UDD PMI Kota Surakarta.
Metode: Penelitian ini berjenis penelitian asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dari penelitian ini adalah follower instagram PMI Kota Surakarta dengan jumlah 17.000 follower. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 responden. Metode pengumpulan data menggunakan data primer. Alat pengumpulan data menggunakan kuesioner tertutup. Data diolah dengan menggunakan Microsoft Excel dan IBM SPSS Statistics versi 26.
Hasil: Uji validitas dan uji reliabilitas dinyatakan valid dan reliabel. Hasil uji F diketahui bahwa nilai Fhitung sebesar 28,350 lebih besar daripada nilai Ftabel sebesar 3,94 dan nilai signifikasi sebesar 0,000 lebih kecil daripada nilai 0,05. Nilai nilai R Square sebesar 0,224 sehingga menunjukan minat donor darah sukarela dipengaruhi oleh informasi donor darah melalui media social instagram sebesar 22,4%.
Kesimpulan: Informasi donor darah melalui media sosial instagram berpengaruh positif terhadap minat donor darah sukarela di UDD PMI Kota Surakarta.
Kata kunci: Media Sosial Instagram; Minat Donor Darah Sukarela.


Abstract
Background: Social media has become a phenomenon of community dependence, especially for teenagers. In addition, there are also Instagram applications that currently have a lot of users and are very easy to access by the public.
Objective: To determine the effect of blood donor information through social media Instagram on the interest of voluntary blood donors at UDD PMI Surakarta City.
Methods: This research is an associative research with a quantitative approach. The population of this study is Instagram followers PMI Surakarta followers. The sample in this study were 100 respondents. Data collection method using primary data. The data collection tool used a closed questionnaire.data was processed using Microsoft Excel and IBM SPSS Statistics version 26.
Result: Validity test and reliability test were declared valid and reliable. The results of the F test show that thecalculated of 28.350 is greater than the Ftable of 3.94 and the significance value of 0.000 is smaller than the 0.05 value. The value of R Square is 0.224, indicating that the interest in voluntary blood donors is influenced by blood donor information through social media Instagram by 22.4%.
Conclusion: Blood donation information through social media Instagram has a positive effect on interest in voluntary blood donors at UDD PMI Surakarta City.
Keywords: Social Media Instagram; Voluntary Blood Donation


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Bagaskara Zahwa Andhika
Pengarang Bagaskara Zahwa Andhika - Personal Name (Pengarang)
dr. Christina Roosarjani, M.Si. - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Ni'mah Hidayatul Laili, S.S.T.Keb., M.Biomed. - Personal Name (Dosen Pembimbing 2)
Edisi
No. Panggil
Subyek
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa
Penerbit
Tahun Terbit 2022
Tempat Terbit
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik

  Tags :

Citation

Bagaskara Zahwa Andhika. (2022).PENGARUH INFORMASI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM TERHADAP MINAT DONOR DARAH SUKARELA DI UDD PMI KOTA SURAKARTA().:

Bagaskara Zahwa Andhika.PENGARUH INFORMASI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM TERHADAP MINAT DONOR DARAH SUKARELA DI UDD PMI KOTA SURAKARTA().:,2022.Text

Bagaskara Zahwa Andhika.PENGARUH INFORMASI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM TERHADAP MINAT DONOR DARAH SUKARELA DI UDD PMI KOTA SURAKARTA().:,2022.Text

Bagaskara Zahwa Andhika.PENGARUH INFORMASI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM TERHADAP MINAT DONOR DARAH SUKARELA DI UDD PMI KOTA SURAKARTA().:,2022.Text

 



Homepage Info

Welcome To REPOSITORY POLITEKNIK AKBARA Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Media Sosial / Kanal

Facebook Perpustakaan Politeknik AKBARA Official
Youtube Perpustakaan Politeknik AKBARA Official
Instagram Perpustakaan Politeknik AKBARA Official

Address

Developer SETIADI Basecamp
Kp Kebon Kopi Kav 37 Rt 8 Rw 4
Kelurahan Pondok Betung, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan
E: admin@slimsetd.id